Saturday, 23 December 2017

MOL SIPUT ATAU MOL TELUR KEONG MAS

Keong mas adalah hama pengganggu tanaman padi selain serangga pada tanaman padi.Fase vegetatip adalah masa serangan terhadap padi bisa menghabiskan tanaman dan petani wajib menyulam.Jika MT1 atau musim tanam pertama di musim hujan serangan semakin merajalela.Dan moluskusida adlah pilihan utama petani untuk menhalau serangan hama keong mas.
Hasil gambar untuk keong sawah

Akan tetapi dibalik semua itu teryata telor keong ini bisa bermanfaat untuk tanaman padi juga jika dibuat sebagai mol.
Kegunaan mol siput ini bisa digunakan sebagai

  • kesuburan tanah sawah
  • bahan asam amino 
  • penambah kalsium
  • bahan fermentasi bokasi
cara pembuatannya dan bahan

  1. telur siput 1.2 liter atau 2 botol minuman 600 ml
  2. air kelapa 1 liter 
  3. air cucian beras 3 liter
  4. gula 0,5 kg
  5. air panas 1 liter
  6. air 20 liter
Encerkan gula dengan air panas hingga larut.kemudian campuir semua bahan jadi satu.Sebelumnya hancurkan telor dengan diperas dalam ssaringan kain.
kemudian masukan kedalam wadah tertutup hingga tujuh hari.
setealh itu mol siap digunakan sebagai penyubur tanaman.
dosis 200 ml untuk satu tangki semprot 10 liter air.
selamat mencoba terimakasih

No comments:

Post a Comment